Wardah White Secret Series, Kulit Glowing Ala Bintang Korea Tanpa Bikin Kantong Kering

Perempuan. Adalah makhluk ciptaan Tuhan yang paling rumit. Setiap bulan mereka harus berkutat dengan menstruasi beserta gejalanya, mulai dari sakit pinggang, perut sampai pusing. Ditambah lagi hamil selama 9 bulan dengan segala rasa tidak nyaman dan pantangan untuk mengkonsumsi ini itu. Lalu melahirkan yang dihadapkan pada dua pilihan yakni operasi atau normal dan perjuangan begitu …

Mengenal Budaya dan Kuliner Khas Banyuwangi di Tengah Sawah ala Waroeng Kemarang

Apa yang kamu pikirkan pertama kali saat mendengar kata ‘Banyuwangi’? Apakah deretan persawahan hijau, perkebunan luas lengkap dengan nuansa savana, hutan lebat, atau pantai di sepanjang garisnya? Yap, yang kamu pikirkan tidak sepenuhnya salah, kok. Sebagai kabupaten yang terletak di ujung Pulau Jawa, selain hiruk pikuk perkotaan di sini juga masih memiliki jajaran pegunungan yang …

Generasi 90-an, Kami Tumbuh Bersama Lagu Anak dan Krisis Moneter

Ada kalanya mengenang masa lalu membuat pikiran jauh terbang. Nggak melulu tentang dia yang pernah ada di hati, tetapi bisa juga soal indahnya kenangan bersama sahabat atau keluarga. Re-memorize adalah hal yang paling menyenangkan karena bisa membayangkan kembali apa yang pernah terjadi di saat itu. Tahu nggak sih jika setiap manusia mengalami lupa ingatan? Kapan? …

Live Blogging Travelingyuk.com Bagi-bagi Voucher Nginep Gratis di Aston Hotel!

Meninggalkan Banyuwangi dalam jangka waktu yang lama berat rasanya. Empat tahun menimba ilmu, dan empat tahunnya lagi membangun karir di perantauan. Jujur saja saya lebih terbiasa dengan kehidupan sosial, lingkungan, makanan dan semua hal yang ada di dalamnya di tempat saya datang untuk belajar dan bekerja. Bahkan lebih banyak teman dan sahabat di sana, dibanding …

Berburu Spot Instagramable ala Selebgram di Hotel Aston Banyuwangi

Banyuwangi menyimpan ragam keunikan di dalamnya. Mulai dari kuliner, budaya tradisional, pariwisata, hingga suasana pedesaan dengan kearifan lokal menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan. Bersamaan dengan itu, Hotel Aston yang bertaraf internasional kini hadir di Kota Gandrung. Yap, hotel yang di bawah naungan The Archipelago International ini punya sejumlah titik instagramable menarik untuk kamu yang …

Festival Ngopi Sepuluh Ewu, Budaya Ngopi Seru Dari Masyarakat Kemiren Untuk Semua Kalangan

Budaya ngopi di Indonesia telah ada sejak Belanda pertama kali masuk ke negeri ini. Sekitar tahun 1600-an, mereka memperkenalkan kopi Arabika kepada masyarakat. Seiring dengan berjalannya waktu, ngopi jadi kebiasaan, entah diseduh saat pagi sebelum memulai hari, siang saat bekerja, atau bisa pula malamnya ketika beristirahat. Ya, kopi adalah minuman yang bisa dikonsumsi kapan dan …